12 Nov 2015

KESETIAAN

SEMOGA BISA JADI RENUNGAN
Cowo: sayang?
Cewe: apa ?
Cowo: kamu lagi apa ?
Cewe: lagi kangen kamu 
Cowo: hmmz. Aku boleh tanya sesuatu gak?
Cewe: boleh
Cowo: kamu beneran sayang sma aku?
Cewe: yah sayanglah klo gak sayang ga mungkin
kangen hihi.
Cowo: hmmz. Klo misalkan aku gak kasih kabar selama
5 tahun apa kamu bakal anggap hubungan kita berakhir
Cewe : engga akan. Tpi emang kamu mau kemana?
Cowo : kamu gak perlu tau. Inget satu hal ini yah'aku
selalu sayang kamu'
Cewe: jawab dulu ikhh
Cowo: (ga di bales)
Cewe: sayang
Cowo: (ga di blz)..5 tahun telah berlalu cowo itu
mendatangi rumah pacarnya.
Tpi yg dia temuin adalah orang lain.
Ternyata cewe itu sudah pindah rumah. Lalu cowo itu
mencari kesana kemari alamat pacrnya itu tpi ga ketemu
Akhirnya memutuskan untuk kembali ke kantornya
sesampainya di sana dia duduk di sebuah kursi dan
membelakangi meja dan menghadap ke kaca jendela.
Sekertaris: tuan muda? (suara dari belakang)
Cowo: ada apa?(tanpa melihatnya)
Sekertaris: ada seorang gadis ingin interview dengan anda?
Cowo: biarkan dia masuk!
Sekertaris: baik.
Cewe: maaf. Tuan muda saya mau melamar kerja Disini.
Cowo: (aku seperti mengenal suara ini) dalam hati bicara.
Cowo: di sini tidak ada lowongan pekerjaan. Tpi klo di
rumah saya sedang di butuhkan seorang permaisuri,
(sambil memutar kursi dan melihat perempuan itu)
Cewe: (menangis) kamu kemana aja?
Cowo: 5 tahun ini aku pergi karna aku ingin mencari ini
untuk membuat kamu bahagia apa kamu masih
mencintai aku?
Cewe: aku selalu mencintai kamu dan menunggumu
untuk pulang.
Cowo: aku pun begitu?
Cewe: apa aku bisa bekerja untuk membangun hubungan
cinta kita yg tertunda ini.
Cowo : tentu sayang!! Mereka pun berpelukan cukup
lama melepas rindu.
Setia itu bukan harus selalu kasih kabar atau lainnya tpi
setia itu tau hatinya milik siapa?

Tidak ada komentar:

Posting Komentar